Assalamualaikum...
Buku ini berisi tentang keyakinan dan ajaran aqidah Ahlussunnah Waljamaah An-Nahdliyyah ( ASWAJA An-Nahdliyyah ) beserta praktik amaliyah ibadah yang dimiliki oleh jamaah Nahdlatul Ulama sebagai referensi guru dan siswa.
Buku ini merupakan rangkuman dari aneka pemikiran para lama Salaf dan Kholaf dalam Madzhab Ahlussunnah Waljamaah An-Nahdliyyah yang tertulis diberbagai kitab klasik dan masa kini.
Kami ucapkan terimakasih kepada penulis dan semua pihak yang telah secara bersama - sama mewujdkan terbitnya buku ini.
Monggo bagi yang ingin memiliki buku ini bisa anda download pada link yang disediakan
Buka ASWAJA Ke-NU-an MA/SMA/SMK
Kurikulum 2013
Terimakasih sudah berkunjung semoga bermanfaat.
Wassalamualaikum...
Post a Comment